Repository

Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Ar-Rum

Jl. Pondok Joko Tingkir Lor No.5 Salatiga | Telp. (0298) 329353 Fax. (0298) 329354

EVALUASI PENGGUNAAN OBAT DAN EFEKTIVITAS ANTIHIPERTENSI PADA PASIEN GERIATRI RAWAT INAP DI RS PURI ASIH SALATIGA TAHUN 2023



Description:
Hipertensi ialah penyakit yang ditandai dengan adanya peningkatan tekanan darah sistolik diatas 140 mmHg serta diastolik lebih dari 90 mmHg. Penelitian ini bertujuan untuk melihat efektivitas penderita hipertensi pada pasien geriatri dan untuk mengevaluasi kesesuaian pemberian obat antihipertensi seperti tepat indikasi, tepat pasien, tepat obat, dan tepat dosis yang dapat berguna untuk menjamin penggunan obat antihipertensi yang digunakan serta mengetahui efektivtas penggunaan obat antihipertensi.

URL:
http://repository.ar-rum.ac.id/uploads/ARTIKEL_MILA_KIA_0220007.pdf

Type:
Artikel SKRIPSI

Document:
S1 Farmasi

Date:
05-11-2024

Author:
Mila Rizkia Putri